get app
inews
Aa Text
Read Next : Cara Menggunakan Metatrader4 di Android, Gampang Banget!

Cara Mudah Memindahkan Kontak Dari Gmail Ke Android

Minggu, 27 November 2022 | 16:44 WIB
header img
Cara Memindahkan Kontak Dari Gmail Ke Android. (okezone.com)

Memindahkan Kontak Dari Gmail Ke Android. (okezone.com)

2. Via Opsi Gmail

Cara memindahkan kontak dari Gmail ke Android berikutnya adalah via opsi Gmail. Sama dengan sebelumnya, cara ini tidak membutuhkan aplikasi tambahan sehingga lebih mudah dan terkesan cepat. Ikuti langkahnya berikut:

  • Login dulu ke akun Gmail masing-masing.
  • Pastikan smartphone sudah terhubung dengan koneksi internet.
  • Buka aplikasi kontak di perangkat Android.
  • Pilih pengaturan kontak.
  • Pilih opsi Import atau Export.
  • Klik menu Import dari penyimpanan akun Gmail.
  • Tunggu sampai mendapat notifikasi dari sistem.
  • Ketuk File Vcard untuk memindahkan kontak telepon yang sudah diatur sebelumnya.
  • Klik OK.
  • Tunggu hingga proses pemindahan kontak selesai dilakukan.

Cara kedua ini memang agak sulit dibanding cara sebelumnya. Namun tidak terlalu memakan waktu seperti cara pertama. Dengan menggunakan fitur ini, Kakak juga bisa menyeleksi kontak yang ingin dipindahkan. Artinya, tidak semua kontak harus dipindahkan. Kakak bisa memilih yang paling penting saja.

3. Via Manual

Cara ini sangat cocok jika Kakak ingin memindahkan kontak jika ingin mengimpor satu atau beberapa kontak telepon saja. Ikuti langkahnya berikut:

  • Masuk ke akun Gmail terlebih dahulu.
  • Pilih Kontak di Gmail tersebut.
  • Pilih Opsi Lainnya.
  • Pilih Opsi Eksport.
  • Tentukan kontak yang ingin diekspor atau dipindahkan.
  • Pilih format Vcard.
  • Pilih opsi Ekspor.
  • Copy file Vcard yang berformat VCF
  • Kemudian pastekan ke memori internal Android.
  • Jika belum berhasil, lakukan refresh atau restart ponsel terlebih dahulu.

Cara ini dilakukan serba manual, mulai dari ekspor, login, download kontak sampai pemindahan buku telepon ke Android. Proses pemindahan lebih cepat dibanding dua cara sebelumnya. Hanya saja agak rumit. Waktu pemindahan kontak hanya membutuhkan waktu 5 menit untuk 50 hingga 100 kontak telepon.

Sangat mudah bukan caranya? Apapun cara memindahkan kontak dari Gmail ke Android yang dipilih, Kakak cukup memakai akun Google yang digunakan pada saat itu saja. Pastikan akun dalam kondisi aktif sebelum memindahkan kontak. Selain itu, memori internal yang digunakan di perangkat juga harus lega sebelum kontak dipindahkan. Semoga berguna dan bermanfaat!

Editor : Supriyono

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut