Cara Memperbaiki SD Card Error yang Tidak Bisa Terbaca Dengan Benar dan Mudah

Jika cara sebelumnya tidak berhasil, kamu bisa coba memeriksa kartu SD pada PC atau laptop, melalui menu Properties Windows.
Untuk melakukan ini, kamu perlu menghubungkan kartu SD ke PC atau laptop mu, buka dokumen “My Computer”, klik kanan pada pilihan “SD Card”, selanjutnya buka “Properties”, pilih “Tools”, kemudian “Check”. Perangkat akan langsung memindai kartu SD tersebut.
Setelah melakukan langkah tersebut, lepaskan kartu SD pada PC, nyalakan ulang PC, dan sambungkan kembali kartu SD kamu ke PC.
Jika cara sebelumnya juga tidak berhasil, kamu mungkin bisa menggunakan software DiskInternals Uneraser. Software ini dirancang khusus untuk memperbaiki SD Card yang error atau tidak terbaca. Adapun cara menggunakannya adalah sebagai berikut.
Editor : Bayu Pratama