get app
inews
Aa Text
Read Next : Manfaat dan Tips Tidur Sejenak di Siang Hari yang Berkualitas

Ketahui 5 Manfaat Rebusan Daun Salam, Bisa Menurunkan Kolesterol

Sabtu, 24 September 2022 | 21:25 WIB
header img
Manfaat Rebusan Daun Salam. (iNews.id)

4. Menurunkan gula darah dan kolesterol


Daun Salam. (iNews.id)

Manfaat rebusan daun salam yang selanjutnya adalah dapat menurunkan gula darah dan kolesterol. Daun salam mengandung polifenol yang berfungsi sebagai antioksidan yang kuat. Zat itu dipercaya bisa menurunkan kadar gula darah dan kolesterol pada penderita diabetes.

5. Mengobati batu ginjal

Manfaat rebusan daun salam yang terakhir ialah mampu mengobati batu ginjal. Rebusan daun salam dipercaya mampu mengurangi jumlah enzim urease penyebab batu ginjal dan gangguan lambung.

Secara umum, mengonsumsi rebusan daun salam sebagai makanan termasuk aman dan tidak memiliki efek samping. Anda bisa saja sesekali menambahkan daun salam sebagai pelengkap masakan dan meminum air rebusannya.

Tetapi jika akan mengonsumsinya sebagai obat herbal, lebih baik konsultasikan dahulu dengan dokter. Pasalnya , rebusan daun salam mungkin bisa menimbulkan efek samping atau memengaruhi obat-obatan yang Anda konsumsi.

Nah, itulah manfaat rebusan daun salam yang baik untuk kesehatan tubuh. Semoga berguna!

Editor : Supriyono

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut