Kota Paling Romantis di Indonesia, Pas Buat Kamu Berbulan Madu

Dean Ismail
Alun-alun Utara Yogyakarta.(Foto:Ist)

4. Makassar

Dari Yogyakarta kita terbang ke Makassar, ibu Kota Sulawesi Selatan ini juga tak kalah menarik, indah dan sudah pasti punya sisi romantis. Makassar punya sejuta pesona yang dapat kamu nikmati bersama si dia.

Salah satu tempat menarik yang bisa kamu kunjungi adalah Benteng Rotterdam. Kamu dapat mengabadikan momen bersama sang pujaan hati dengan berfoto sembari menikmati megahnya benteng peninggalan kompeni itu.

Niscaya kamu akan merasa berada di jaman sebelum kemerdekaan. Betul betul klasik dan akan lebih terasa jika nuansa klasik nan menarik itu kamu nikmati dengan pasangan terkasih. Tak hanya Benteng Rotterdam saja, Makassar juga punya Pantai Losari yang juga tak kalah elok. Kamu dapat berjalan dibibir Pantai Losari pada sore hari bersama pasangan yang kamu sayangi. Romantis bukan?

Nah, itu tadi beberapa kota yang kami nilai punya sisi romantis dan dapat menjadi destinasi berlibur kamu dengan pasangan tercinta. Sebetulnya bukan hanya ke empat kota diatas saja yang memiliki sisi romantis.

Masih banyak tempat lain di Indonesia yang tak kalah romantisnya dan pantas kalian jadikan dambaan lokasi liburan untuk dua sejoli dari seluruh penjuru Indonesia.

Editor : Dean Ismail

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network