Cara Alami Mengatasi Biduran di Kulit Dengan Mudah dan Ampuh

Dean Ismail
Ilustrasi Biduran (okezone.com)

BATU, iNews.id - Mengalami bentol kemerahan disertai gatal setelah digigit serangga adalah hal yang wajar.

Namun, bagaimana bila bentol-bentol merah tersebut muncul tiba-tiba tanpa disadari? Kondisi ini disebut biduran atau urtikaria. 

Bentol-bentol akibat biduran biasanya muncul dalam jumlah banyak, dan ukurannya besar-besar, tetapi tidak sama satu dan yang lainnya. Kondisi ini bisa diatasi sendiri di rumah, atau menggunakan obat-obatan.

Obat Alami untuk Atasi Biduran

Ada beberapa bahan alami yang bisa digunakan untuk mengatasi biduran, yaitu:

1. Es Batu

Hindari mengompres bagian kulit yang mengalami biduran dengan kompres panas. Selain menambah rasa gatal yang dialami, mengompres panas meningkatkan risiko iritasi pada kulit. Gunakan es batu yang dibalut dengan kain dan gunakan kompres dingin pada bagian kulit yang mengalami biduran untuk menurunkan gejala yang dialami.

Editor : Bayu Pratama

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network