get app
inews
Aa Text
Read Next : Manfaat dan Tips Tidur Sejenak di Siang Hari yang Berkualitas

Walau Hanya Tanaman Sawah, Inilah 4 Khasiat Buah Ciplukan Untuk Kesehatan

Rabu, 14 September 2022 | 17:43 WIB
header img
Khasiat Buah Ciplukan. (okezone.com)

2. Buah ciplukan memiliki sifat anti-inflamasi

Buah ciplukan mengandung steroid yang disebut withanolides. Withanolides bisa membantu untuk melawan kondisi peradangan, seperti radang sendi dan lupus. 

Withanolides dapat berperan untuk mencegah penyakit kanker. Saat ini, para peneliti terus menganalisis efek pencegahan kanker pada jenis tertentu dari withanolides. 

Buah ciplukan mengandung steroid yang disebut withanolides. Withanolides dapat membantu melawan kondisi peradangan, seperti radang sendi dan lupus.

3. Buah ciplukan menyehatkan tulang

Mengonsumsi buah ciplukan dapat membantu dalam memenuhi kebutuhan kalsium harian sehingga bisa mempertahankan massa tulang. 

Selain itu, kandungan kalsium yang ada dalam buah ciplukan mampu berperan dalam beberapa fungsi tubuh lain, seperti kontraksi otot, produksi hormon, dan mengatur kerja jantung. 

4. Buah ciplukan menyehatkan pencernaan

Kandungan pektin yang tinja dalam buah ciplukan dapat menjadikan sumber serat yang baik. Serah makanan bisa membantu untuk memindahkan makanan melalui usus besar untuk mencegah terjadinya sembelit. 

Ini juga dapat berfungsi menyerap air dalam tinja untuk membuat lebih lembut dan lebih mudah saat melewati sistem pencernaan. 

Saat ini buah ciplukan sudah banyak dijual di supermarket sehingga tidak sulit untuk mencarinya. Buah ciplukan dapat dikonsumsi untuk mendapatkan manfaat-manfaat yang dikandungnya. 

Editor : Supriyono

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut