get app
inews
Aa Text
Read Next : 7 Manfaat Kunyit Asem Untuk Kesehatan Bisa Dicoba

Inilah 7 Langkah Memulai Usaha Jamu Tradisional Kemasan, Dijamin Untung

Selasa, 20 September 2022 | 22:15 WIB
header img
Ilustrasi usaha jamu tradisional dengan kemasan (okezone.com)

6. Kemasan yang Menarik

Persiapkan kemasan yang menarik untuk jamu buatanmu. Untuk jamu siap konsumsi, kamu dapat memakai botol plastik atau botol kaca untuk menjamin kualitas produkmu.

Bila kamu jual berbentuk bubuk, dapat sediakan beberapa jenis kemasan. Contoh kemasan 250 gram atau 500 gram.

7. Pilih Nama Usaha

Tentukan nama yang unik untuk usaha jamu kemasanmu. Nama yang unik akan mengundang perhatian pelanggan. Seperti Jamoew Wae, Jamoeku, dan lain sebagainya.

Sesudah tentukan nama usaha yang pas buat sosial media atau promosi yang menarik. Masukkan manfaat tiap jamu yang kamu jual.

Kamu dapat memberi contoh dalam ukuran kecil untuk teman atau pelanggan yang pesan jamu buatanmu.

Usaha jamu kemasan tidak cuma untuk pangsa pasar dalam negeri. Kamu bisa juga membidik pasar luar negeri untuk jamu buatanmu.

Nah itulah tips memulai usaha jamu kemasan. Semoga bermanfaat!

Editor : Bayu Pratama

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut