3. Baby Oil
Ternyata, baby oil bisa membuat kuku anda menjadi pink alami. Baby oil aman untuk kuku karena baby oil dibuat dari bahan alami, yaitu 98% mineral dan sisanya ialah aroma dan bahan tambahan. Baby oil sangat baik untuk perawatan kuku, karena bisa menghapus cat, menjaga kesehatan, dan membuat kuku tampak berkilau.
Cara perawatan kuku dari baby oil sangat mudah, oleskan baby oil ke kuku tangan atau kaki anda. Selanjutnya, lakukan pemijatan menggunakan baby oil secara rutin.
4. Minyak Zaitun
Cara membuat kuku pink alami yang lain adalah dengan memakai minyak zaitun. Minyak zaitun dikenal bisa melembabkan dan merawat kulit. Disamping itu, minyak zaitun mempunyai manfaat yang bagus untuk merawat kuku seperti merangsang pertmbuhan kuku, melunakkan kutikula dan membuat kuku cantik berkilau.
Caranya cukup mudah, teteskan minyak zaitun ke tempat yang berisi air hangat. Rendam selama beberapa menit, lalu pijat secara perlahan.
Editor : Supriyono
Artikel Terkait