get app
inews
Aa Text
Read Next : Manfaat dan Tips Tidur Sejenak di Siang Hari yang Berkualitas

Memanfaatkan Ampas Teh Untuk Kecantikan Dengan hasil yang Maksimal

Senin, 22 Agustus 2022 | 14:37 WIB
header img
Ilustrasi Ampas teh untuk kecantikan (sindonews.com)

BATU, iNews.id - Biasanya ampas teh langsung dibuang setelah digunakan dalam sekali seduhan.

Tapi tahukah Anda bawa selain diminum, ternyata ampas teh pun dapat dimanfaatkan untuk perawatan wajah? Ada banyak khasiat tersembunyi dari ampas teh yang belum banyak diketahui masyarakat.

Manfaat Ampas Teh 

1. Membuat kulit terlihat lebih muda

Teh hijau membantu meremajakan kulit dengan cara mencerahkan warna kulit, menghilangkan flek hitam akibat polusi yang menempel pada wajah, serta mengangkat sel kulit mati.

Caranya:

  • Siapkan dua kantong teh hijau yang sudah terpakai
  • Ambil ampas teh yang ada di kantong teh
  • Tambahkan 1 sampai 2 sendok teh madu
  • Campuran perasan lemon
  • Oleskan secara merata pada wajah dan tunggu selama 5 sampai 10 menit
  • Bilas dengan air hangat
  • Gunakan masker ini sekali atau dua kali seminggu

Editor : Bayu Pratama

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut