Memanfaatkan Ampas Teh Untuk Kecantikan Dengan hasil yang Maksimal
Senin, 22 Agustus 2022 | 14:37 WIB

Zat katekin dalam teh hijau berperan sebagai agen antibakteri yang membantu melawan bakteri penyebab jerawat. Katekin bahkan membantu mengatur ketidakseimbangan hormon dalam tubuh, sebagai salah satu penyebab utama munculnya jerawat. Selain itu, kandungan anti-inflamasi dari teh hijau membantu mengurangi kemerahan dan peradangan yang disebabkan oleh jerawat.
Komponen dalam teh hijau, membantu mengobati jerawat dengan menghambat perkembangan bakteri penyebab jerawat.
Caranya:
Ampas teh mampu membantu membersihkan kotoran yang tersumbat, mengecilkan pori-pori, bahkan membantu menjaga kulit Anda dari dehidrasi.
Caranya:
Editor : Bayu Pratama