5 Manfaat Jambu Kristal Bagi Kesehatan, Bisa Turunkan Berat Badan

bayu pratama
Manfaat Jambu Biji. (indozone.com)

BATU, iNews.id - Jambu kristal adalah jenis jambu yang kaya akan tingginya serat di dalamnya. Manfaat jambu kristal juga cukup beraneka tidak kalah dengan jenis jambu biji.

Jambu kristal sebenarnya tidak jauh berbeda dengan jambu biji, perbedaannya hanya pada biji yang lebih sedikit dan daging buahnya dengan tekstur lebih renyah. Jambu kristal mempunyai 2 macam yaitu daging dengan warna putih dan merah.

5 Manfaat Jambu Kristal Bagi Kesehatan

Berikut faedah jambu kristal yang mempunyai banyak manfaat untuk kesehatan:

1. Mengobati dan mencegah hadirnya sariawan

Manfaat jambu kristal yang kaya akan vitamin C dapat dikonsumsi untuk mengobati dan mencegah sariawan. Vitamin C yang ada di jambu kristal 2x lipat lebih banyak dibandingkan dengan buah jeruk.

Dengan mengkonsumsi buah jambu kristal secara rutin dapat mendapatkan hasil yang maksimal. Sehingga kebutuhan akan nutrisi vitamin C akan terpenuhi dengan baik.

2. Sebagai sumber antioksidan

Antioksidan pada buah jambu kristal mempunyai peranan yang sangat penting untuk kesehatan tubuh. Antioksidan yang ada di dalamnya mampu mencegah ada radikal bebas.

Radikal bebas mempunyai efek yang buruk untuk kesehatan seperti mempercepat penuaan dini pada kulit. Jika hal tersebut dibiarkan makin lama, maka akan memberikan efek mematikan di antaranya kemunculan penyakit kanker atau penyakit kronis lainnya.

Editor : Supriyono

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network