get app
inews
Aa Text
Read Next : 6 Tips Membuat Gorengan Sehat Agar Terhindar Dari Penyakit

Inilah 5 Cara Cepat Mengatasi Hidung Tersumbat Secara Alami

Kamis, 22 September 2022 | 08:34 WIB
header img
Mengatasi Hidung Tersumbat. (okezone.com)

3. Minum yang banyak

Penting untuk minum banyak air, supaya tubuh tetap terhidrasi saat merasakan gejala flu, seperti hidung tersumbat. Mempertahankan tingkat hidrasi yang optimal dapat membantu mengencerkan lendir di saluran hidung, sehingga membuat jadi lebih mudah dikeluarkan.

Mengeluarkan lendir dari hidung, artinya mengurangi tekanan di sinus, sehingga lebih sedikit peradangan dan iritasi.

4. Kompres hangat


Hidung Tersumbat. (okezone.com)

Selainnya menghirup uap panas, melegakkan hidung tersumbat dengan cepat bisa juga dilakukan dengan menggunakan kompres hangat. Dilansir dari Healthline, kompres hangat melegakan hidung tersumbat dengan buka saluran hidung dari luar.

Kehangatan dari cara ini, bisa memberikan kenyamanan dari semua rasa sakit dan membantu meredakan peradangan di lubang hidung.

Kompres hangat dapat dibuat dengan merendam handuk dalam baskom air hangat. Kemudian peras, lipat, dan letakkan di atas hidung dan dahi. Ulangi car aini sesering mungkin bila diperlukan.

5. Pakai minyak kayu putih

Cara cepat melegakkan hidung tersumbat yang terakhir ialah memakai minyak kayu putih. Dalam minyak kayu putih ada komponen yang berperan sebagai antibakteri, anti-inflamasi, pereda nyeri, dan penenang.

Menghirup kayu putih dalam uap atau melalui diffuser, bisa membantu menghilangkan hidung tersumbat.

Untuk menggunakannya, dapat tambahkan beberapa tetes minyak kayu putih dalam semangkuk air panas atau dalam diffuser. Jangan oleskan minyak kayu putih langsung ke hidung, karena bisa menyebabkan iritasi.

Itulah ulasan tentang cara mengatasi hidung tersumbat secara alami, jangan sampai hidung tersumbat mengganggu aktivitas sehari-hari karena dapat menyebabkan rasa tidak nyaman. Semoga bermanfaat guys!

Editor : Supriyono

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut